05 May 2019

Zapin Terbilang - Iklim


Zapin Terbilang - Iklim
Bila dipalu gendang berbunyi
Mengalun lagu dek gerak hati
Jari jemari turut menyambut
Membentuk tari geraknya lembut

Jangan dicaci irama itu
Bunyinya asli rentak melayu
Usahlah malu adat sendiri
Sematkan ilmu iman di hati

Dindingkan diri dari seteru
Pergi berbakti pada yang perlu
Jangan dinanti waktu berlalu
Tikar yang suci untuk yang satu

Hai, marilah berjuang
Sambil kita berdendang
Hai, marilah menjulang
Budaya kita terbilang

Pergi kau menuntut hak jangan tak dituntut
Asing 'kan mengaut hak kita yang melutut
Jangan ditirikan hak jangan diabaikan
Asing 'kan menelan hak kita yang kempunan

Budaya kita budaya bangsa
Jangan dilupa, jangan dicela
Agar agama kita merujuk
Yang Maha Esa 'kan beri petunjuk

Bukan satu bukan dua
Lagu Melayu rentak kita
Bukan tiga bukan empat
Islam mulia agama tepat
Juangkanlah…

No comments: